Kalian sadar gak makin kesini banyak brand lokal yang muncul produk Complexion. Gak cuma produksi atau sekedar punya, tapi mereka beneran dive in untuk create produk complexion yang kece dan gak sembarangan. Salah satunya menurut aku yaitu The Realest Lightweight Foundation dari Rose All Day.